Event Organizer untuk kegiatan hijau dan berkelanjutan
Layanan terpadu untuk Event Organizer (EO) kegiatan lingkungan yang komprehensif, profesional, edukatif, dan berwawasan lingkungan.
Prestasi Kami
Event
Sampah Terkumpul
Pohon
Layanan Kami
Konsultasi
Perizinan
Konsumsi
Desain
Perlengkapan
Runner
Workshop
Dekorasi
Kaos/Baju
Produk Recycle
Portofolio
Hari Lingkungan Hidup Internasional
♻️ Sampah Terkumpul : 373.2 kg
📅 Tanggal Acara : 7 Juni 2024
👥 Perkiraan Peserta : 250 peserta
Mangrove Marvels
🌱 Mangrove Tertanam : 200 bibit
📅 Tanggal Acara : 12 Agustus 2023
👥 Perkiraan Peserta : 100 peserta
BPN.GO
♻️ Sampah Terkumpul : 21.000 kg
📅 Tanggal Acara : 31 aug – 4 sep 2022
👥 Perkiraan Peserta : 100.000+ peserta
AYO IKUT WORKSHOP
Workshop Zero Waste adalah serangkaian kegiatan edukatif yang bertujuan untuk memperkenalkan dan mempraktikkan metode pengelolaan sampah yang ramah lingkungan. Melalui berbagai kegiatan seperti pembuatan ecobricks, kompos, ecoenzyme, daur ulang kertas, pengolahan minyak jelantah menjadi lilin, dan budidaya maggot, peserta akan belajar cara mengurangi, menggunakan kembali, dan mendaur ulang sampah sehari-hari.
Bersama Kita Jaga Bumi Semangat Hidup Berkelanjutan untuk Masa Depan yang Lebih Cerah